Penulis: Nina Nurmalasari

Beberapa waktu lalu telah digelar laga pertandingan antara Timnas Indonesia melawan Islandia. Meskipun pertandingan telah berlalu, namun sampai saat ini kemeriahannya masih jadi perbincangan hangat netizen di media sosial. Hal itu terbilang wajar, mengingat laga tersebut merupakan pertandingan perdana yang dilaksanakan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) setelah di renovasi. Selain kemewahan dan fasilitas stadion, salah satu hal yang menjadi viral usai laga tersebut adalah minuman yang berupa air mineral berkemasan unik yang dijual di are luar dan dalam stadion. Dijual dengan harga Rp 15 ribu, minuman tersebut cukup laku dibeli oleh suporter Timnas yang kehausan. Maklum saja, karena…

Read More

Pernikahan merupakan sebuah momen sakral yang indah yang takkan terlupakan selama hidup. Oleh karena itu gak heran kalau seseorang rela mengeluarkan uang banyak untuk melangsungkan pernikahannya. Dalam acara pernikahan juga tidak terlepas dari tradisi serta budaya dari masing-masing mempelai. Namun belakangan ini beberapa hal viral di media sosial yang bersangkutan dengan pernikahan. Ada pasangan yang menikah dengan menggunakan gaun yang terbuat dari bungkus kopi dan dekorasinya terbuat dari barang-barang bekas. Ada pula pasangan yang undangan pernikahannya di buat sebesar baliho. Bahkan baliho tersebut dipasang di tengah jalan sehingga banyak orang yang melihatnya. Pernikahan yang viral itu mungkin bisa dikatakan berbeda…

Read More

Seperti yang telah diketahui, sekarang ini kita hidup di zaman yang segala sesuatunya bisa dikatakan serba canggih dan modern. Tidak terkecuali dengan kemajuan teknologinya. Menanggapi kemajuan zaman saat ini, pola fikir masyarakat pun tentunya harus menjadi lebih modern. Tapi hal ini tentu saja tidak menjamin segelintir orang untuk masih mempercayai hal-hal yang berbau mistis seperti halnya ilmu hitam. Di Indonesia sendiri, terutama mereka yang tinggal di daerah-daerah masih tetap menjaga kepercayaan pada hal-hal berbau mistis tersebut. Guna-guna dan ilmu hitam nyatanya bukan merupakan hal yang tabu untuk dibahas dikalangan masyarakat daerah. Belum lama ini, masyarakat Blitar dihebohkan dengan ditemukannya sebuah…

Read More

Beredar sebuah video yang merekam kondisi di balik tubuh bocah SD yang kemudian viral di media sosial. Video itu menunjukan momen dimana beberapa guru sedang mengamankan seorang murid lelakinya. Bocah itu diketahui bernama Bagas. Bagas diamankn oleh gurunya lantaran curiga ada lebam di mata bagian kanannya. Bagas pun digiring ke sebuah tempat untuk diperiksa oleh sang guru. Gurunya pun mencoba bertanya apa mata Bagas lebam. Namun bocah itu hanya mengangguk membenarkan pernyataan gurunya soal matanya yang lebam karena dipukul ibunya sendiri. Guru lainnya pun mencoba membuka baju seragam Bagas dan menemukan hal mengerikan. Sekujur tubuh Bagas ditemui luka lebam dari…

Read More

Seorang remaja pria berusia 17 tahun berbuat onar. Ia nekat merusak salah satu mobil. Gak cuma itu saja, dia juga mencoretkan tanda di badan mobil itu. Remaja pria pembuat onar itu dikenal sebagai Fan. Ternyata perbuatan onarnya itu memiliki maksud tertentu. Pasalnya perbuatan onarnya itu sebagai cara untuk mencari perhatian agar ayahnya bisa menemuinya. Dilansir dari Worldofbuzz, Fan merusak mobil seseorang dan menuliskan nomor telepon ayahnya. Hal itu dilakukannya agar bisa membuat ayahnya pulang dan menemuinya. Dan benar sjaa, ayah Fan pun ditelpon polisi. Dia kaget karena nomor telponnya tertera di mobil yang rusak itu. Setelah berfikir sejenak, akhirnya sang…

Read More

Bagi para pemilik toko online atau online shop, rating atau review dari para pelanggannya merupakan hal yang penting. Reputasi toko sangatlah bergantung pada review dari para pelanggannya. Maka tidak heran jika seorang pemilik olshop asa Tiongkok ini sangat marah ketika ada pelanggan yang memberinya nilai rendah. Dilansir dari EliteReaders, pelanggan wanita bernama Xiao Li membeli pakaian dari salah satu toko online Taobao. Pesanannya terlambat datang empat hari, hal inilah yang membuat Xiao Li memberi nilai rendah pada toko milik Zhang itu. Zhang yang merasa kesal pun kemudian berencana menemui Xiao Li di suatu tempat di kota Zhengzhou di provinsi Henan.…

Read More

Warung nasi ini mendadak heboh usai mengusung nama yang diambil dari istilah pelakor atau perebut laki orang yang saat ini tengah jadi virus yang ditakuti para wanita yang bersuami. Foto warung nasi itu jadi viral dengan spanduk yang bertuliskan ‘Ayam Pelakor Nasi Jaman Now’. Usut punya usut, ternyata nama itu diberikan bukan tanpa alasan. Hal itu dilakukannya karena sang pemilik warung merupakan korban dari seorang pelakor. Adalah Lia Pujiani, wanita yang tinggal di Pangkalan Bun, Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah yang berani membuka warung tersebut. Warung nasi tersebut viral setelah diunggah oleh akun Yuni Rusmini di akun Instagram-nya, Rabu (10/1). “Jadi…

Read More

Usia hanyalah deretan angka. Mungkin itulah pepatah yang paling tepat untuk menggambarkan seorang nenek tua yang satu ini. Di saat orang-orang seusianya tengah asyik menghabiskan waktu dengan bermain bersama cucu atau menjahit, nenek berusia 88 tahun ini justru malah sibuk ngatur feed Instagram-nya dengan foto OOTD khas anak kekinian. Yang membuat nenek pemilik nama Moon Lin ini terkenal di dunia maya adalah karena dirinya tampil sangat stylish dengan dandanan layaknya selebgram. Kerennya lagi, di setiap postingannya di akun Instagram pribadinya @moonlin0106, nenek Lin ini suka pakai baju keluaran brand ternama mulai dari Y-3, Nike, adidas, hingga Supreme. Dilansir dari BuzzFeed,…

Read More

Bekerja sebagai driver ojek online memang bukan merupakan suatu pekerjaan yang mudah. Perlu perjuangan dan kesabaran dalam menghadapi para penumpangnya. Terlebih mereka harus siap melawan panas dan hujan demi menjemput rejeki untuk menafkahi keluarga di rumah. Mereka juga harus siap dengan resiko dari para ojek pangkalan (opang) yang kerap mengintimidasi mereka karena menganggap ojek online menghambat penghasilan mereka. Seperti halnya ibu yang satu ini. Demi menghidupi anak dan keluarganya, ia rela bekerja sebagai driver ojek online. Belum lama ini akun Nrhd Gloomy memposting sebuah foto ke Grup Driver Gojek Se Jabodetabek, Jumat (12/1). Dalam foto itu tampak seorang ibu memakai…

Read More

Siapa yang gak sakit hati sih kalau kekasih hati menikah dengan orang lain. Meskipun rasa patah hati itu menyelimuti, tapi hidup harus berlanjut dan kebanyakan orang memilih untuk melupakan masa lalu itu. Tapi tidak demikian dengan seorang wanita di Lombok ini, yang kini telah berusia lebih kurang 60 tahun. Saat masih muda, kekasih hatinya menikah dengan wanita lain. Bukannya mencari pemuda lain sebagai pengganti, tapi wanita itu justru malah memilih untuk sendiri sampai tua. Tapi alangkah beruntungnya ia ketika bertemu kembali dengan pria sang pujaan hatinya. Setelah pria itu menjadi duda, wanita sabar itu kemudian dipersunting oleh kekasihnya itu. Kisah…

Read More